Bentuk Upaya Pelestarian Tumbuhan

Posted by Iqbal IDesainer



  Tumbuh-tumbuhan
Upaya yang dilakukan, sebagai berikut:

  1. Kebun koleksi, biasanya hanya untuk mempertahankan tumbuhan bibit unggul.
          Contoh: kebun kelapa di Bone-Bone, kebun mangga di Pasuruan.
     2.  Kebun plasma nutfah, merupakan perkembangan kebun koleksi.
          Contoh: di Cibinong LIPI dengan buah-buahan inti, temu-temuan, talas, dan suweg.
     3. Kebun botani, didirikan pada tahun 1817 di Bogor, terkenal dengan Kebun Raya Bogor.
   Hewan
Upaya yang dilakukan, sebagai berikut:
  1. Menangkar hewan langka dengan cara mengisolasi hewan tersebut.
  2. Mengambil telur-telur hewan untuk dibantu prosese penetasannya.
  3. Memindahkan hewan langka ke tempat yang lebih cocok.
  4. Membuat undang-undang perburuan.
   Kerusakan Hutan
Upaya mengatasi kerusakan hutan:
  1. Masyarakat harus sadar akan dampak yang ditimbulkan akibat kerusakan hutan.
  2. Mengeluarkan undang-undang tentang lingkungan hidup. Misalnya, Undang-undang No. 04 Tahun 1982 tentang Pokok-pokok Pengelolaan Lingkungan Hidup.
  3. Meningkatkan kesadaran masyarakat untuk memelihara hutan dan tidak melakukan penebangan hutan.
  4. Mengadakan pengawasan, pengendalian, dan pengelolaan hutan.
  5. Melakukan tindakan yang memotivasi warga untuk bertanggung jawab terhadap lingkungan hidup.
  6. Menetapkan peraturan-peraturan tentang yang mengatur penebangan hutan.




=============================================================================

 Kalo ingin Copy/Paste Sertakan Sumbernya ya...
Created Post By www.iqbalblogger.blogspot.com
 dengan begini berarti anda menghargai kerja keras kami... Terima Kasih
 =============================================================================

Posting Komentar

Cari Artikel di Label Blog Ini

Anime (8) Anti Virus (30) Ayo Dance (12) Browser (25) Food (7) Games (56) Hacker (14) Knowledge (484) Media Player (18) Misteri (78) Ninja Saga (41) Other (126) Pendidikan (129) Point Blank (334) Serba 7 (58) Sofware (157) Tips (179) Tips Blog (44) Tips Komputer (27)