Pada kebanyakan komputer,aplikasi regedit dapat berjalan normal,tetapi ada komputer yang tidak bisa mengakses atau membuka aplikasi ini.Ada berbagai alasan mengapa aplikasi regedit tidak dapat dibuka,antara lain virus,sistem yang rusak,penginstala Windows yang salah / rusak.Pesan yang ditampilkan adalah:
Salah satu aplikasi yang dapat mengaktifkan regedit adalah Command Prompt.
Berikut adalah cara-caranya:
- Buka Command Prompt
- Ketikkan : REG DELETE HKCU\Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\System
- Tekan Enter,kemudian jika muncul pesan konfirmasi,isikan Y
- Tekan Enter dan tunggu sampai prosesnya selesai
- Selesai
Posted By Iqbal Blogger
Posting Komentar