Hasil cukup berbeda didapat oleh kedua tim ini pekan lalu, Newcastle yang bertandang kemarkas Bolton sukses mencuri poin penuh saat mengkandaskan tuan rumah dengan skor 0-2. Sedangkan Liverpool justru harus berbagi angka saat menjami tim papan babah Blackburn Rovers.
Liverpool yang tentunya tidak ingin mengulang kembali kesalahan tersebut diprediksi akan akan berjuang habis-habisan dilaga kali iniuntuk dapat mengamankan poin penuh. Sedangkan dikubu tim tamu, Newcastle pastinya tidak mau begitu saja menyerah dilaga kali ini, Selain modal bagus pekan lalu, Rekor tandang mereka sejauh inipun cukup menjanjikan.
Data dan fakta seputar Prediksi Liverpool vs Newcastle:
* Pertemuan terakhir antara kedua tim berakhir untuk kemenangan Liverpool dengan skor 3-0. Gol Liverpool pada pertadingan tersebut dicetak ole Rodriguez, Kuyt dan Suarez.
* Dalam 4 pertemuan terakhir antara kedua tim, Liverpool berhasil mendominasi dengan meraih 3 kemenangan dan 1 pertandingan lainnya berhasil dimenangkan oleh Newcastle.
* Newcastle tercatat tidak pernah lagi meraih kemenangan atas Liverpool di Anfield sejak tahun 1994 silam. Pada pertemuan tersebut, Newcastle berhasil menang dengan skor 2-0.
Liverpool:
* Pada pertandingan terkahir Liverpool di Liga Inggris, mereka hanya mampu meraih hasil imbang 1-1 dengan Blackburn. Pada pertandingan tersebut, Charlie Adam membuat gol bunuh diri sebelum akhirnya diselamatkan oleh gol dari Rodriguez yang membuat kedudukan akhir menjadi imbang 1-1.
* Hasil seri tersebut membuat Liverpool kini menduduki peringkat ke 6 klasemen sementara dengan torehan 31 poin dari total 18 pertandingan yang telah mereka mainkan.
* Liverpool tercatat belum pernah kalah di Anfield pada musim ini, dimana dalam 9 pertandingan kandang, mereka mencatatkan 3 kemenangan dan 6 hasil seri.
* Liverpool sendiri tercatat tidak pernah mencetak lebih dari 3 gol pada musim ini, di mana torehan terbaik mereka adalah ketika menang dengan skor 3-1 ketika melawan Bolton pada bulan Agustus silam.
* Gerrard sendiri kemungkinan sudah bisa tampil sejak menit awal pada pertandingan ini, dimana dia sempat tampil di babak kedua saat berhadapan dengan Blackburn pada akhir pekan lalu.
Newcastle:
* Newcastle berhasil meraih kemenangan 2-0 atas Bolton pada akhir pekan lalu. Gol Newcastle pada pertandingan tersebut dicetak ole Ben Arfa dan Demba Ba.
* Kemenangan tersebut mengakhiri rekor buruk mereka yang telah melewati 6 pertandingan tanpa kemenangan, dimana 4 diantaranya berakhir dengan kekalahan.
* Kemenangan tersebut membuat Newcastle tetap menduduki peringkat ke 7 klasemen sementara dengan torehan 30 poin dari total 18 pertandingan yang telah mereka mainkan.
* Saat ini Demba Ba berada di urutan ke 2 topskor sementara dengan torehan 14 gol.
5 Head-to-Head Liverpool vs Newcastle:
May 01, 2011 Liverpool vs Newcastle 3-0
Dec 11, 2010 Newcastle vs Liverpool 3-1
May 03, 2009 Liverpool vs Newcastle 3-0
Dec 28, 2008 Newcastle vs Liverpool 1-5
Mar 08, 2008 Liverpool vs Newcastle 3-0
5 pertandingan terakhir Liverpool:
Dec 26 ’11 Liverpool vs Blackburn Rovers 1-1 D
Dec 21 ’11 Wigan Athletic vs Liverpool 0-0 D
Dec 18 ’11 Aston Villa vs Liverpool 0-2 W
Dec 10 ’11 Liverpool vs Queens Park Rangers 1-0 W
Dec 05 ’11 Fulham vs Liverpool 1-0 L
5 pertandingan terakhir Newcastle:
Dec 26 ’11 Bolton Wanderers vs Newcastle 0-2 W
Dec 21 ’11 Newcastle West vs Bromwich Albion 2-3 L
Dec 17 ’11 Newcastle vs Swansea City 0-0 D
Dec 10 ’11 Norwich City vs Newcastle 4-2 L
Dec 03 ’11 Newcastle vs Chelsea 0-3 L
Bursa taruhan: Liverpool 0 : 1 Newcastle
Prosentase kemenangan: Liverpool 57 – 43 Newcastle
Prediksi skor akhir: Liverpool 2 – 1 Newcastle
Posting Komentar