Perbandingan Tarif Internet Unlimited

Posted by Iqbal IDesainer

Tarif Internet Unlimited

Perbandingan Tarif Internet Unlimited HARIAN :
Nama Operator
Nama Paket
Kecepatan Download (Up to Kbps)
Kecepatan Upload (Up to Kbps)
FUP Quota (MB)
Kecepatan setelah FUP (Up to Kbps)
Harga (Rp)
Flexi FlexiNet Unlimited
                     153
128*
10*
64*
              2,500
Smartfren SF Connex Premium Daily
                     384
128
no
384
              5,000
XL XL Intenet Unlimited
                     512
128*
50
64*
              5,000
Telkomsel Paket Flash harian
                     384
128*
30
64*
              5,000
Indosat IM2 Inside
                     256
128*
10
20
              9,000
Telkomsel Paket Flash harian
                  1,000
128*
60
64*
           10,000














Perbandingan Tarif Internet Unlimited MINGGUAN :
Nama Operator
Nama Paket
Kecepatan Download (Up to Kbps)
Kecepatan Upload (Up to Kbps)
FUP Quota (MB)
Kecepatan setelah FUP (Up to Kbps)
Harga (Rp)
XL XL Intenet Unlimited
512
128
7,5
64*
              5,000
Smartfren SF Connex Premium Weekly
384
128
no
384
           30,000
Flexi FlexiNet Unlimited
153
128*
100*
64*
           30,000
Indosat IM2 Inside
256
128*
100
20
           50,000
Telkomsel paket Flash 2 Mingguan
512
128*
300
64*
           50,000





















Perbandingan Tarif Internet Unlimited BULANAN :
Nama Operator
Nama Paket
Kecepatan Download (Up to Kbps)
Kecepatan Upload (Up to Kbps)
FUP Quota (MB)
Kecepatan setelah FUP (Up to Kbps)
Harga (Rp)
3 3 Internet
1800
128*
500
64
           35,000
Smartfren SF Connex Regular Monthly
153
128
no
153
           45,000
XL XL Intenet Unlimited
512
128*
500
64*
           49,000
3 3 Internet
1800
128*
1000
64
           50,000
Flexi FlexiNet Unlimited
153
128*
500*
64*
           50,000
3 3 Internet
1800
128*
2000
64
           75,000
Smartfren SF Connex Premium Monthly
384
128
no
384
           90,000
XL XL Intenet Unlimited
512
128*
1000
64*
           99,000
Indosat IM2 Inside
384
128*
500
64
         100,000
Telkomsel Paket Flash Bulanan
1000
128*
1000
64*
         100,000
3 3 Internet
1800
128*
5000
64
         125,000
Telkomsel Paket Flash Bulanan
2000
128*
2500
64*
         200,000

(* = perkiraan, soalnya di website resminya tidak dijelaskan lebih detil atau mungkin ada faktor “lain” sehingga dirasa pengguna tidak perlu tahu hal ini.)

Sepanjang yang pernah saya alami kecepatan sangat dipengaruhi oleh banyaknya pengakses pada waktu tersebut, misalkan pada jam sibuk semisal jam 18 ~ 21 jangan berharap dapat speed tinggi, bahkan terkadang bisa connect saja sudah untung. Hampir semua provider sudah saya coba, terakhir saya menggunakan 2 provider untuk akses internet. GSM pilihan saya jatuh di IM3 dengan paket IM2 Inside bulanan, dan CDMA tetep saya gunakan Smartfren premium bulanan, tanpa FUP dan lebih stabil di jam-jam sibuk ketimbang GSM menurut saya. Flexi tidak saya rekomendasikan  soalnya sekarang lemot banget, 3 dan Axis juga pernah saya coba, di daerah saya Cuma bisa connect doang, di pake browsing aja lemot, bahkan XL juga ngga begitu bagus saya dapetnya. Tapi, keputusan tetep di tangan sobat, kepadatan daerah juga sangat mempengaruhi speed. Untuk provider lainnya belum pernah saya coba, jadi belum bisa sharing. Yang jelas jangan terlalu langsung dengan tergiur pada kecepatan yang tinggi yang dilemparkan provider. Pada kenyataannya lumyan berbeda dengan yang terjadi di lapangan.


Sumber : http://sugiri.net/perbandingan-tarif-internet-unlimited/

Posting Komentar

Cari Artikel di Label Blog Ini

Anime (8) Anti Virus (30) Ayo Dance (12) Browser (25) Food (7) Games (56) Hacker (14) Knowledge (484) Media Player (18) Misteri (78) Ninja Saga (41) Other (126) Pendidikan (129) Point Blank (334) Serba 7 (58) Sofware (157) Tips (179) Tips Blog (44) Tips Komputer (27)