Sejarah lagu "Happy Birthday To You"

Posted by Iqbal IDesainer

Kalian kenal gak sama lagu yang satu ini ? Pasti kenal dong lagu yang bisanya di nyanyikan pada saat ada yang berulang tahun. Kalian tahu gak sejarah lagu ini dibuat dan dinyanyikan pertama kali oleh siapa ? Mungkin sobat tidak tau sejarahnya kan. Ok sekarang saya akan bahas sejarah nya.



Sejarah Happy Birthday To You

Melodi dari "Happy Birthday to You" (juga dikenal sebagai "lagu ulang tahun") ditulis pada tahun 1890 an oleh seorang wanita Amerika dengan nama Mildred Hill.

Awalnya adiknya Patti, yang adalah seorang guru, menempatkan kata-kata "Selamat pagi guru ku, semoga ini pagi yang baik untuk Anda" agar sesuai melodi. Lagu itu akhirnya populer selama bertahun-tahun dan dinyanyikan di sekolah-sekolah di seluruh AS.

Empat puluh tahun kemudian, diyakini bahwa Patti mengganti dengan kata-kata "Happy Birthday, Happy Birthday, Happy Birthday Dear Happy Birthday to You" yang kemudian menjadi sangat terkenal.

Seluruh lagu kemudian diterbitkan pada tahun 1935. Lagu itu kemudian dipopulerkan pada tahun 1930, ketika dinyanyikan dalam Broadway production “As Thousands Cheer” dan sejak itu menjadi mega-hit klasik sepanjang masa.

Satu berita yang menarik : Lagu "Happy Birthday to You" (lirik dan melodi) masih di bawah perlindungan hak cipta, sehingga setiap kali Anda mendengarnya dinyanyikan di TV atau radio, royaltinya masih dibayarkan kepada penerbit (Warner Chapel, di AS).

Gimana dah paham kan ? sejarahnya tuh gk terlalu panjang dan ternyata lumayan unik ya. mungkin sekian dulu sekian dulu posting kali ini.

Sampai jumpa di lain waktu dengan posting yang lebih unik dan keren.



http://ari-software.blogspot.com/

Posting Komentar

Cari Artikel di Label Blog Ini

Anime (8) Anti Virus (30) Ayo Dance (12) Browser (25) Food (7) Games (56) Hacker (14) Knowledge (484) Media Player (18) Misteri (78) Ninja Saga (41) Other (126) Pendidikan (129) Point Blank (334) Serba 7 (58) Sofware (157) Tips (179) Tips Blog (44) Tips Komputer (27)