Karya Seni Dari Kardus Bekas

Posted by Iqbal IDesainer

Kardus bekas di Indonesia hanya dihargai kiloan, apakah Kardus Bekas bisa dijual lebih mahal? Bisa. Adalah Chris Gilmour, seorang seniman inggris yang bermodalkan Kardus Bekas, Gunting dan lem da ketekunannya merubah Kardus Bekas menjadi barang seni yang memiliki nilai jual yang mahal.


Posting Komentar

Cari Artikel di Label Blog Ini

Anime (8) Anti Virus (30) Ayo Dance (12) Browser (25) Food (7) Games (56) Hacker (14) Knowledge (484) Media Player (18) Misteri (78) Ninja Saga (41) Other (126) Pendidikan (129) Point Blank (334) Serba 7 (58) Sofware (157) Tips (179) Tips Blog (44) Tips Komputer (27)